Penurunan Nilai Sebelum Perpindahan Hak

Penurunan Nilai Sebelum Perpindahan Hak - Jika obyek sewa mengalami penurunan nilai permanen sebelum perpindahan hak milik kepada penyewa dan penurunan nilai tersebut timbul bukan akibat tindakan penyewa atau kelalaiannya, serta jumlah cicilan sewa yang sudah dibayar melebihi nilai sewa yang wajar, maka selisih antara keduanya (jumlah yang sudah dibayar penyewa untuk tujuan pembelian aktiva tersebut dan nilai sewa wajarnya) diakui sebagai piutang jatuh tempo penyewa kepada pemilik sewa dan mengoreksi beban ijarah muntahiyah bittamlik.


Penurunan Nilai Sebelum Perpindahan Hak



Apabila dalam masa sewa diketahui terjadi penurunan kualitas objek sewa yang bukan disebabkan tindakan/kelalaian bank sebagai penyewa (musta’jir/lessee) yang mengakibatkan jumlah cicilan yang telah dibayar lebih besar dari nilai sewa yang wajar.

Db. Kas/Rek/piutang kpd pemilik obyek sewa xxx
Kr.Pendapatan kelebihan pembayaran sewa xxx

(catatan:pendapatan kelebihan pembayaran sewa merupakan offsetting account dari beban sewa)

0 Response to "Penurunan Nilai Sebelum Perpindahan Hak"

Posting Komentar